Data Inovasi

Innovation is a process by which a domain, a product, or a service is renewed and brought up to date by applying new processes, introducing new techniques, or establishing successful ideas to create new value. The creation of value is a defining characteristic of innovation.

Si Jalin Kuat

Tahapan Inovasi : Penerapan
Digital : Non Digital
Inisiator Inovasi : ASN
Bentuk Inovasi : Inovasi Pelayanan Publik
Tujuan Inovasi :

meningkatkan layanan di bidang Kesehatan Jiwa melalui pelaksanaan kegiatan komunikasi penyampaian informasi dan pelaksanaan evaluasi secara efektif dan efisien antara dokter dan perawat yang bertugas diruangan, kepada keluarga/ penanggung jawab pasien, terlaksananya komunikasi pasien yang dirawat dengan keluarganya dan juga kepada masyarakat

Manfaat Inovasi :

1) Menjadi wadah komunikatif antara RS Jiwa Prof. Dr. Muhammad Ildrem dengan layanan Kesehatan serta instansi lain yang telah terintegrasi.

2) Kinerja pelayanan di Bidang Layanan Keperawatan RS Jiwa Prof. Dr. Muhammad Ildrem akan lebih optimal, efektif dan efisien

Hasil Inovasi :

Sistem pelaporan keperawatan yang sistematis

Waktu Uji Coba : 2023-06-26
Waktu Implementasi : 2023-06-01
Rancang Bangun Inovasi :